Services
Home » Services

Jasa Audit dan Akuntansi

Jasa Audit meliputi Audit Umum (general audit) atas Laporan Keuangan Perusahaan, Audit Khusus (specific audit) termasuk diantaranya Review laporan, audit operasional.

Jasa Akuntansi mencakup penyusunan laporan keuangan, analisa laporan keuangan.

Audit Umum atas Laporan Keuangan

Pemeriksaan Umum atas Laporan Keuangan ditujukan untuk memberikan opini apakah Laporan Keuangan Perusahaan telah disajikan secara wajar sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan yang berlaku di Indonesia.

Audit Khusus

Pemeriksaan khusus untuk mendeteksi adanya kemungkinan terjadinya fraud dan lain-lain. Dimanfaatkan untuk analisis pengembangan dan program perbaikan dalam bidang manajemen, akuntansi, keuangan, operasi dan sumber daya manusia (SDM).

Audit Operasional

Pemeriksaan  terhadap operasi suatu unit atau bagian dari suatu perusahaan atau organisasi dalam melaksanakan prosedur dan metode operasi untuk tujuan evaluasi efisiensi dan efektivitas.

Hasil audit operasional adalah, rekomendasi kepada manajemen untuk meningkatkan operasi usaha.

Penyusunan Laporan Keuangan

Penyusunan Laporan Keuangan Perusahaan secara bulanan atau tahunan sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan yang berlaku.

Review Laporan Keuangan

Review atas laporan keuangan merupakan audit terbatas pada laporan keuangan dengan cara melaksanakan prosedur pengajuan pertanyaan dan analisis yang menghasilkan dasar yang memadai bagi akuntan untuk memberikan keyakinan terbatas, bahwa laporan keuangan telah disajikan sesuai dengan prinsip akuntansi yang berlaku dan dilaksanakan secara konsisten.

Jasa Perpajakan

Jasa Perpajakan meliputi jasa Review laporan perpajakan,  Pengisian SPT (Surat Pemberitahuan Pajak), Konsultasi Perpajakan, Audit Perpajakan.

Jasa Pengisian dan Pelaporan SPT

Pengisian dan Pelaporan baik Surat Pemberitahuan Pajak (SPT) untuk SPT Masa bulanan maupun SPT Tahunan.

Konsultasi Perpajakan

Konsultasi Perpajakan untuk memberikan pemahaman yang lebih komprehensif mengenai peraturan perpajakan yang ada dan penerapannya dalam transaksi bisnis yang ada.

Pendampingan Pemeriksaan Pajak

Pendampingan selama Pemeriksaan Pajak untuk memberikan alternarif solusi atas permasalahan yang ada selama periode pemeriksaan.

Review Laporan Perpajakan

Pendampingan selama PemeriksReview atas laporan perpajakan secara periodik maupun tahunan untuk mengetahui apakah kewajiban perpajakan yang ada sudah dijalankan sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Jasa Konsultan Keuangan dan Perencanaan Usaha

Jasa Konsultan Keuangan dan Perencanaan Usaha (Business Plan) mencakup desain sistem dan implementasi sistem, penyusunan Proyeksi Keuangan dan Penilaian Bisnis serta pendampingan implementasi program komputer.

Desain Sistem dan Implementasi

Perancangan Sistem Operasional dan Prosedur (SOP) dalam Perusahaan dan memastikan bahwa Sistem dan Prosedur yang dibuat telah dilaksanakan dengan baik untuk mencapai efisiensi dan efektifitas Perusahaan.

Proyeksi Keuangan dan Penilaian Bisnis

Membantu Perusahaan dalam pembuatan perencanaan Keuangan dan mengetahui kondisi keuangan yang ada saat ini dan membantu memberikan analisa dari aspek keuangan atas bisnis yang ada.

Pendampingan Implementasi Program Komputer

Membantu Perusahaan berkoordinasi dengan programmer untuk memastikan program yang dibuat sesuai dengan kondisi operasional Perusahaan, dan sesuai dengan ketentuan akuntansi dan perpajakan yang berlaku.

1000+
Trusted Clients
1000+
Awards Won
1+
Expert Advisor
10+
Comp. Projects
Our Analisys is Your

ANALISYS Services

Analisys of Financial Documents

offer01
Analysis of Financial Documents

Aenaen massa, Cum soolis natoque penatibus montes nascetur ridiculus mus.

offer02
Analysis of Financial Documents

Aenaen massa, Cum soolis natoque penatibus montes nascetur ridiculus mus.

offer03
Analysis of Financial Documents

Aenaen massa, Cum soolis natoque penatibus montes nascetur ridiculus mus.